27 Mar 2011

GOWES TO MENDALAN 27 MARET2011

Sekilas Tentang Mendalan
 
PLTA Mendalan terletak di Desa Pondok Agung Kecamatan Kasembon, Kabupaten Malang, Jawa Timur.PLTA Mendalan berada di ketinggian ± 427,50 m diatas permukaan laut dan dikelilingi oleh pegunungan.
.

  PLTA Mendalan didirikan oleh pemerintah Belanda pada tahun 1927,dengan bangunan yang merupakan peninggalan pemerintahan Belanda itu sendiri bernama NIWEM ( Nederlandsch of Indische Water Kracht Electricitiet Maatscapppy ) dan beroperasi tahun 1932.
 Pada kesempatan kali ini saya akan mengulas tentang salah satu alternatif jalur gowes di kabupaten kediri. Kali ini jalur yang dilewati sebagian besar on road, jadi gak papa dong sekali-kali main on road. Jalur menuju PLTA Mendalan menyuguhkan pemandangan yang lumayan elok dengan hawa sejuk membuat para goweser tidak merasa bosan meski tergolong jalur on road. Diakhir tujuan kita bisa menikmati panorama air terjun buatan yang gak kalah indahnya dengan air terjun alami.
Dibawah ini beberapa moment yang biasa di ambil dalam perjalanan ke PLTA Mendalan meski menggunakan kamera hp dengan pixel rendah, mudah-mudahan bermanfaat:


1. Awal Perjalanan

 Awal Berangkat dari Kota Pare

 2. Masuk Wilayah Siman

Jembatan Darurah Wilayah Siman
 Tanjakan Pertama

 
 Rehat Sejenak

 3. Pemberhentian Pertama
 


 Lagi Menunggu Teman

 Yang Ditunggu Tiba, Lha Koq TTB........


4.Jalan Tanjakan

 Semangat Hen..........!!!

5.PLTA Mendalan



 Cindera Mata Dari Mendalan


6. Gorong-Gorong Air Dari Waduk Selorejo






7. Jalur Menuju Air Terjun






8. Air Terjun Mendalan









 Demikianlah gambaran singkat tentang jalur PLTA Mendalan, mudah-mudahan bermanfaat bagi rekan-rekan goweser dan bisa dijadikan referensi jika rekan-rekan ingin  bergowes ria di wilayah kediri. Sekali lagi ini adalah salah satu alternatif dari sekian banyak jalur gowes di wilayah Kediri dan Sekitarnya.Terakhir tak lupa tetap "JADIKAN HIJAU BUMI INI UNTUK DIWARISKAN KEPADA GENERASI MENDATANG"
 
SALAM GOWESER


0 komentar:

Posting Komentar